BERIKUT PERENCANAAN YANG TELAH DIBICIRAKAN UNTUK KESIAPAN TEKNIS AKHIR PROGRAM
PELAKSANAAN AWARDING ATAU MALAM PENGANUGERAHAN MGC 2012 ADALAH :
•Tanggal : 21 November 2012
•Hari : Selasa
•Jam : 10.00 wita
•Tempat : Studio Fajar TV
•Peserta : Nominasi 20 besar bank sampah MGC 2012
RENCANA KEHADIRAN PIHAK YANG MENGISI RUANG PELAKSANAAN ACARA :
•Audience
•Vip : 30 orang
•Tamu undangan : 150 orang (SKPD-lurah)
•Pengurus bank sampah : 250 orang
•Peserta lomba yel-yel 20 besar : 300 orang
•Motivator
•Forkasih
•Pengisi Acara
PERSIAPAN UNTUK 20 WILAYAH SEBELUM HARI AWARDING
•Setiap wilayah yg masuk 20 besar, diwajibkan utk membawa peserta
sebanyak 15 org (kesanggupan harap dikonfirmasikan ke panitia/YPN)
•Sebelum acara inti dimulai, akan dilaksanakan seleksi awal (20
besar tampil bergantian, urutan tampil akan diundi pada saat Technical
Meeting)
•Best Costume (kostum ter-unik, ter-kreatif Ter-heboh)
NOMINASI JUARA YANG AKAN DILOMBAKAN PADA SAAT AWARDING
•Best Performance / Yel-Yel
•Juara 1-harapan-3
•Best Costume
PRASYARAT UNTUK PERFOMANCE SETIAP WILAYAH 20 BESAR
•Peserta @ 15 orang
•Waktu yang diberikan max 2 menit à lebih akan di diskualifikasi
•Irama harus rancak, semarak, kompak
•Seleksi Awal 20 besar peserta yel-yel à dilaksanakan sebelum acara
inti (mulai pukul 08.00) à seleksi menjadi 5 terbaik utk kmbl tampil
di depan tamu VIP à 3 terbaik
•Tidak menggunakan alat Elektronik (akustik)
JENIS PENILAIAN DALAM LOMBA AWARDING
•Kompetisi kostum Ter-unik dan ter-kreatif
•Tema kostum jelas dan berhubungan dengan Green and Clean serta 3R
(Reduce, Reuse, Recycle)
•Jumlah nasabah terbanyak
•Jumlah omzet tertinggi
PELAKSANAAN GLADI BERSIH UNTUK 20 WILAYAH
Dilaksanakan H-1 tanggal 19 November 2012
Di studio Fajartv Graha Pena lantai 2Pukul 15.00 wita
DIHARAPKAN SETIAP WILAYAH 20 BESAR MENGUTUS PERWAKILAN MASING MASING WILAYAH UNTUK MENGHADIRI RAPAT TECHNICAL MMEETING MEMBAHAS SECARA RINCI PELAKSANAAN TEKNIS UNTUK AWARDING ATAU MALAM PENGANUGERAHAN PADA :
HARI / TANGGAL : JUMAT / 16 NOVEMBER 2012
PUKUL : 13.00
TEMPAT : SEKERTARIAT YAYASAN PEDULI NEGERI
KETIDAK HADIRAN PERWAKILAN WIAYAH DIANGGAP SEPAKAT DAN MAMPU MENGIKUTI KESEPAKATAN YANG TELAH DITETAPKAN.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar